18 Juli 2009
Ontbijkoek
Ontbijkoek...baru tau kalo penulisannya seperti ini, taunya..onbenkuk hihihihi... Sepertinya rayuan chocolate chiffon cake yang sebelumnya dipesan sama tetangga, membuat yang laen tergoda kekekekek... Onbenkuk..sekarang giliranmu buat menggoda yang lainnya lagi hehehe...